Radi Blog, Apa yang dibenak temen-temen kita terlintas kata "korea"? Drama Korea kah? K-Pop, Budaya, atau bahkan Oplas yang biasa dilakukan oleh orang korea? Btw apakah benar kebanyakan orang korea itu oplas?? 나도 몰라~~ I don't care.. yang jelas korea terlebih lagi bahasanya itu unik so 한국어 좋아요~~
Oia temen-temen ingin belajar bahasa korea? atau bagi yang suka nonton drama korea pastinya sering mendengarkan kosakata bahasa korea yang akan kita bahas saat ini. yep kosakata bahasa korea yang sering muncul, apa saja kosakata nya let's cekidot~~
Kosakata Bahasa Korea Sering digunakan
Kosakata Korea yang sering digunakan untuk mengucapakan selamat yang bersifat halus:
1. 안녕 하십니까 ? - dibaca "Annyeong hasimnikka" artinya Apa kabar atau bisa juga selamat pagi/siang/malam
2. 안녕히 가십시오 - dibaca "Annyeonghi kasipsio" artinya selamat jalan
3. 안녕히 계십시오 - dibaca "Annyeonghi kyesipsiyo" artinya selamat tinggal
4. 안녕히 주무십시오 - dibaca "Annyeonghi Chumusipsiyo" artinya selamat tidur
5. 축하합니다 ! - dibaca "Chukhahamnida" artinya selamat!
6. 생일 축합니다 - dibaca "Saengil chukhahamnida" artinya selamat ulang tahun
Kosakata Korea yang sering digunakan untuk mengucapakan selamat yang bersifat casual atau akrab:
1. 안녕 하세요 - dibaca "Annyeong haseyo" (Informal) artinya adalah Apa kabar?
2. 안녕히 가세요 - dibaca "Annyeonghi kaseyo" artinya selamat jalan
3. 안녕히 가세요 - dibaca "Annyeonghi kaseyo" artinya selamat jalan
4. 잘가요 - dibaca "Chalgayo artinya Selamat jalan
5. 안녕히 계세요 - dibaca "Annyeonghi kyeseyo" artinya selamat tinggal
6. 안녕히 주무세요 - dibaca "Annyeonghi Chumuseyo" artinya Selamat tidur
7. 잘자요 - dibaca chal chayo dibaca "Chal chayo" artinya selamat tidur8. 축하해요 ! - dibaca "Chukhahaeyo" artinya Selamat !
8. 생일 축하해요 - dibaca "Saengil chukhahaeyo" artinya Selamat ulang tahun
9. 새해복 많이 받으세요 - dibaca Saehaebok manhi padeuseyo artinya Selamat tahun baru11. 즐거운 휴일 보내세요 - dibaca "Chulgoun hyull poneseyo" artinya Selamat berlibur
Kosakata Korea yang sering digunakan untuk merespon atau menjawab yang bersifat halus:
1. 실례합니다 - dibaca "Sillyehamnida" artinya Permisi
2. 네, 있습니다 dibaca “Ne, Isseumnida” artinya Ya, ada
3. 아니오, 없습니다 dibaca “Aniyo, opsemnida” artinya Tidak, tidak ada
4. 물론 입니다 dibaca “Mullon imnida” artinya Tentu saja
5. 감사합니다 dibaca “Kamsahamnida” artinya Terima kasih
6. 고맙습니다 dibaca “Komapseumnida” artinya Terima kasih
7. 미안합니다 dibaca “Mianhamnida” artinya Maaf
8. 죄송합니다 dibaca “Choesonghamnida” artinya Mohon maaf
9. 괜찮습니다 dibaca “Kwenchanseumnida” artinya Tidak apa-apa10. 알았습니다 dibaca “Arasseumnida” artinya Sudah tahu
Kosakata Korea yang sering digunakan untuk merespon atau menjawab yang bersifat kasar atau akrab:
1. 여보세요 - dibaca "Yeoboseyo" artinya Hallo/untuk telepon
2. 예/네 - dibaca "Ye/Ne" artinya Ya
3. 아니오 - dibaca "Anio" artinya Tidak
4. 네, 있어요 - dibaca "Ne, Issoyo" artinya Ya, ada
5. 아니오, 없어요 - dibaca "Aniyo, opsoyo" artinya Tidak atau tidak ada
6. 고마워요 - dibaca "Komawoyo" artinya Terima kasih
7. 천만에요 - dibaca "Cheonmaneyo" artinya Sama-sama
8. 미안해요 - dibaca "Mianhaeyo" artinya maaf
9. 죄송해요 - dibaca "Choesonghaeyo" artinya Mohon maaf
10. 괜찮아요 - dibaca "Kwaenchanayo" artinya Tidak apa-apa
11. 알았어요 - dibaca "Arassoyo" artinya Sudah tahu
12. 알아요 - dibaca "Arayo" artinya Tahu atau Mengerti
13. 몰라요 - dibaca "Mollayo" artinya Tidak tahu apa-apa
Sekian sharing kosakata bahasa korea yang sering muncul sehari-hari. next sampai bertemu di sharing selanjutnya. 안녕~~
Posting Komentar